5 Negara Asia yang Berpolusi Tinggi di Dunia 5 Negara Asia yang Berpolusi Tinggi di Dunia

Minggu, 04 Agustus 2013

5 Negara Asia yang Berpolusi Tinggi di Dunia

   Polusi memang menjadi masalah di sekian banyaknya kota - kota di dunia, sampai saat ini upaya untuk mengatasi polusi sudah banyak dilakukan di kota - kota di dunia. Namun ada beberapa kota yang polusinya sudah terlalu parah. Simak ulasan berikut:

1. Baghdad (Irak)
 


   Kota ini sangat rentan dengan polusi, ini terjadi setelah perang bertahun - tahun. Hal ini disebabkan oleh ledakan bom, dan juga bangunan yang mengalami kerusakan dan kehancuran. Selain itu kualitas air di kota yang buruk, mengakibatkan terjadinya penyakit yang melanda di kota ini.

2. Dhaka (Bangladesh)
 
 

    Kota ini merupakan ibu kota Bangladesh yang terletak di Asia Selatan. Saat ini kota tersebut masih berjuang untuk menanggulangi polusi yang tengah melanda kota ini. Air di kota ini menjadi tercemar dan menimbulkan penyakit.

3. Karachi (Pakistan)
   


    Penyakit yang sedang melanda kota ini berkaitan dengan terjadinya polusi dan kebisingan suara di kota ini juga meningkat. Sekitar 35 persen penduduk disini terinfeksi penyakit akibat polusi tersebut yaitu penyakit jantung, paru - paru, iritasi mata, kulit dan gangguan psikologis.

4. Mumbai (India)
   


    Mumbai adalah salah satu kota yang paling terpadat dan teramai di dunia sehinga banyak sampah yang ditemukan di pinggir jalan kota ini. Polusi yang disebabkan oleh bau sampah tersebut juga tersebar selain itu juga merusak pemandangan kota ini.

5. New Delhi (India)
   



   Kota ini merupakan ibu kota India dan kota ini terdapat sampah dan limbah yang cukup banyak yang mengakibatkan terjadinya penyakit yang diderita penduduk di kota ini. Bahkan tingkat kesehatan di kota ini bisa dibilang sangat buruk.



>>Berbagai Sumber
Terima Kasih dan Semoga Bermanfaat!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar